Serma Suni Bantu Padamkan Api

    Serma Suni Bantu Padamkan Api

    Klungkung, - Kobaran api melahap TPA Jungutbatu yang berlokasi di Dusun Kaja, Desa Jungutbatu, Kabupaten Klungkung. Selasa (28/05/2024).

     

    Kebakaran itu, sontak mengundang reaksi Babinsa Jungutbatu, Serma Suni Lais. Tak tanggung-tanggung, tiga mesin pompa langsung disiagakan di lokasi terjadinya kebakaran tersebut.

     

    “Pemadaman berlangsung lama. Sebab ini area pemungutan sampah. Api menjalar kemana-mana, ” kata Serma Suni Lais.

     

    Tak hanya itu, aksi pemadaman itu juga mendapat bantuan dari warga sekitar, hingga Bhabinkamtibmas. Beruntung, kebakaran itu tak sampai menimbulkan korban jiwa.

     

    “Tidak ada korban jiwa, ” tandasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Sampalan Tengah Kawal Penyaluran...

    Artikel Berikutnya

    Kodim Klungkung Gembleng CPNS Kejari Klungkung

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kasad Dampingi Menhan RI Kunjungi SMA Taruna Nusantara dan PT Pindad
    Danlanud Sultan Hasanuddin Laksanakan Audiensi Dengan Pangdam XIV/Hasanuddin
    Danlanud Sultan Hasanuddin Olahraga Bersama Ribuan Prajuritnya
    Atase Pertahanan Republik Indonesia Melaksanakan Kunjungan ke Pabrik Chaiseri Metal and Rubber Co., Ltd

    Tags