Aunting Class di Kodim Klungkung Diwarnai Aksi Joget Gasing Hore

    Aunting Class di Kodim Klungkung Diwarnai Aksi Joget Gasing Hore

    Klungkung, - Kodim 1610/Klungkung menggelar jadi jujukan aunting class yang dilakukan oleh TK Nurul Huda. Kamis (31/10/2024).

     

    Acara itu digelar untuk mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat dan pelajar, sekaligus memberikan pengalaman edukatif yang menyenangkan.

     

    Salah satu momen paling ditunggu adalah Joget Gasing Hore, yaitu sesi joget bersama yang diiringi alunan musik gasing khas lokal, di mana anak-anak bebas mengekspresikan diri dengan gerakan penuh semangat.

     

    Pasiops Kodim 1610/Klungkung, Lettu Inf Ketut Joni mengatakan aunting class itu sengaja dikemas dengan nuansa yang ringan dan menghibur agar peserta lebih menikmati proses belajar.

     

    “Melalui kegiatan seperti Joget Gasing Hore, kami berharap dapat menciptakan suasana yang santai dan menyenangkan, sehingga pesan-pesan kebangsaan dan kebersamaan dapat tersampaikan dengan baik, ” ujarnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil Dawan Evakuasi Pohon Tumbang...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil Banjarangkan Bantu Tata...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kasad Dampingi Menhan RI Kunjungi SMA Taruna Nusantara dan PT Pindad
    Danlanud Sultan Hasanuddin Laksanakan Audiensi Dengan Pangdam XIV/Hasanuddin
    Danlanud Sultan Hasanuddin Olahraga Bersama Ribuan Prajuritnya
    Atase Pertahanan Republik Indonesia Melaksanakan Kunjungan ke Pabrik Chaiseri Metal and Rubber Co., Ltd

    Tags